Dikisahkan, semasa Imam Malik masih hidup, ada seorang wanita yang meninggal dunia di kota Madinah. Sebagaimana adat yang berlaku, pihak keluarga akhirnya memanggil wanita yang biasanya memandikan jenazah. Wanita itu pun segera bertugas, dan si jenazah segera dimandikan. Di tengah-tengah tugas...
Sebagai umat Islam, tentu kita sering mendengar pepatah-pepatah yang bertemakan ilmu dan etika. Kedua entitas itu dianggap penting lantaran menjadi salah satu orientasi kehidupan yang primer bagi umat Islam. Dari sini, timbul pemahaman sofistris yang mengesankan seolah-olah ilmu dengan adab ad...
Suatu hari, seorang pria yang beragama Majusi melihat anaknya makan pada siang hari bulan Ramadan di depan orang-orang Islam. Lalu pria itu memukul anaknya. “Kenapa kau tak menghormati kaum muslim di bulan Ramadan, heh!” Tak lama kemudian, tak sampai seminggu kemudian, pria Majusi ...
Dikisahkan dalam kitab Hasyiyyah Al-‘Allamah Ibnu Hamdun: Ketika Syaikh Muhammad bin Abdullah bin Malik atau lebih dikenal dengan julukan “Ibnu Malik” tengah mengarang kitab Alfiyyahnya. Saat itu beliau telah menulis bait yang berbunyi: فَائِقَةً لَهَا بِأَلْفِ بَيْتٍ (kita...